Kamus Teknik Lengkap

Kamus Teknik Lengkap
Deskripsi Buku
JudulKamus Teknik Lengkap
PenulisBambang Marhiyanto
PenerbitSerba Jaya
Tahun Terbit2007
ISBN
Uraian

Istilah-istilah bidang teknik memiliki cakupan yang beragam dan banyak menggunakan bahasa asing, istilah yang umum dipakai saat ini juga berbahasa inggris. Kamus yang memuat istilah-istilah teknik dilengkapi dengan ilustrasi dengan penyusunan alfabetis diharapkan pengguna dapat menggunakan dengan mudah serta istilah yang didapatkan jelas dan ringkas

Sumberhttps://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=1239673